alarm kebakaran

 



berdasarkan gambar pada chapter 13 halaman 596 ,gambar 13.21 karena ada nya gas yang keluar berwujud asap

 1.Tujuan[kembali]

  • mengetahui bentuk rangakain aplikasi untuk alaram kebakaran menggunakan sensor mq5
  • mengetahui prinsip kerja dari sensor mq5
  • dapat mensimulasikan rangkaian di aplikasi proteus

 2.Alat dan Bahan[kembali]

alat;

 1. Generator (DC)
Features

    1) 50kW GCU

  • HYBRID PACK2 (650V 800A and 1200V 400A)
  • Generation voltage: 300V band
  • Continuous 50kW, maximum 100kW generation
  • 2) 60kW GCU
  • HYBRID PACK2(1200V 400A) IGBT
  • Generation voltage: 700V band
  • Continuous 60kW, maximum 100kW generation
  • 3) 120kW GCU
  • PRIME PACK2(1200V 900A) IGBT
  • Generation voltage: 600V band
  • Continuous 120kW, maximum 200kW generation


bahan;

  • resistor

spesifikasi;
Resistor disebut juga dengan tahanan atau hambatan, berfungsi untuk menghambat arus listrik yang melewatinya. Satuan harga resistor adalah Ohm. ( 1 M: (mega ohm) = 1000 K: (kilo ohm) = 106 :  (ohm)). Kebanyakan rangkaian listrik menggunakan penghantar berupa kawat tembaga, karena tembaga adalah bahan penghantar yang baik. Akan tetapi , sejumlah sambungan pada rangkaian listrik memerlukan tahanan listrik yang lebih besar oleh sebab itu perlu menggunakan tahan atau resistor


  • buzzer

spefikasi buzzer adalah sebuah komponen elektronika yang dapat mengubah sinyal listrik menjadi getaran suara. Buzzer ini biasa dipakai pada sistem alarm. Juga bisa digunakan sebagai indikasi suara. Buzzer adalah komponen elektronika yang tergolong tranduser. Sederhananya buzzer mempunyai 2 buah kaki yaitu positive dan negative. Untuk menggunakannya secara sederhana kita bisa memberi tegangan positive dan negative 3 - 12V.

  • BATERY
sebagai sumber energi

  • Relay

Spesifikasi Relay umumnya adalah tegangan input 5     VDC, 12 VDC atau 48 VDC. Untuk common dan NO          NC umumnya 220 vac dengan arus kerja 10 A.
Konfigurasi pin Relay 
dihubungkan ke 5V
GND dihubungkan ke GND
IN1/Data dihubungkan ke pin 2

.opamp

spefikasi Operational Amplifier (Op-Amp) yang ideal memiliki karakteristik sebagai berikut :

  • Penguatan Tegangan Open-loop atau Av = ∞ (tak terhingga)
  • Tegangan Offset Keluaran (Output Offset Voltage) atau Voo = 0 (nol)
  • Impedansi Masukan (Input Impedance) atau Zin= ∞ (tak terhingga)
  • Impedansi Output (Output Impedance ) atau Zout = 0 (nol)
  • Lebar Pita (Bandwidth) atau BW = ∞ (tak terhingga)
  • Karakteristik tidak berubah dengan suhu
konfigurasi opamp
Pin1 & Pin5 (Offset N1 & N2): Pin ini digunakan untuk mengatur tegangan offset jika perlu
Pin2 (IN-): Pin Inverting Op-amp
Pin3 (IN +): Pin Non-inverting dari Op-amp
Pin4 (Vcc-): Pin ini terhubung ke ground jika tidak rel negatif
Pin6 (Output): output daya pin Op-amp
Pin7 (Vcc +): Pin ini terhubung ke + ve rail dari supply tegangan
Pin8 (NC): Tidak ada koneksi






























BC547

Pin Configuration BC547

Pin Number

Pin Name

Description

1

Collector

Arus mengalir melalui kolektor

2

Base

Mengontrol bias transistor

3

Emitter

Arus mengalir keluar melalui emitor

Spesifikasi BC547
Transistor NPN Bi-Polar
Penguatan Arus DC (hFE) maksimum 800
Arus Kolektor Berkelanjutan (IC) adalah 100mA
Emitter Base Voltage (VBE) adalah 6V
Base Current (IB) adalah maksimum 5mA
Tersedia dalam Paket To-92

  • sensor mq5

Spesifikasi:
Tegangan Kerja:DC 5V
Konsumsi Arus 150mA
AOUT: Analog output
DOUT: TTL output
Ukuan PCB: 32 mm x 20 mm
Preheat time: Over 20s


  • ground

suatu instalasi listrik yang bekerja untuk meniadakan beda potensial dengan mengalirkan arus sisa dari kebocoran tegangan atau arus dari sambaran petir ke bumi. Cara pemasangan grounding ini dapat menggunakan sebuah elektroda khusus untuk pembumian yang ditanam di bawah tanah.

 3.Dasar teori[kembali]

  • sensor mq 5

      Merupakan sensor untuk mendeteksi gas LPG. Sangat cocok untuk membuat project semisal alat pendeteksi kebocoran gas lpg atau yang lainnya. Output/keluaran bisa berupa data digital (DO) high/low. Jadi saat tidak terdeteksi adanya gas LPG, output data HIGH atau "1", sedangkan saat terdeteksi ada gas LPG maka output data LOW atau "0".

Bisa juga berupa data analog (AO) yang mampu dicacah oleh ADC microcontroller seperti Arduino. Sensor ini sangat peka atau sensitif terhadap adanya gas LPG.
Library proteus:

  • batterai


Baterai merupakan sebuah benda yang dapatatau bisa mengubah energi kimia menjadi energi listrik. Energi listrik yang dihasilkan oleh baterai tersebut sama seperti accumulator, yakni listrik searah dikatankan DC.

  • BC547


Transistor adalah alat semikonduktor yang dipakai sebagai penguat, sebagai sirkuit pemutus dan penyambung arus, stabilisasi tegangan, dan modulasi sinyal. Transistor NPN adalah tipe transistor yang bekerja atau mengalirkan arus negatif dengan positif sebagai biasnya. Transistor NPN mengalirkan arus negatif dari emittor menuju kolektor.

  • RESISTOR

Resistor merupakan salah satu komponen elektronika pasif yang berfungsi untuk membatasi arus yang mengalir pada suatu rangkaian dan berfungsi sebagai terminal antara dua komponen elektronika. Tegangan pada suatu resistor sebanding dengan arus yang melewatinya 

rumus (V=I R).
Cara menghitung nilai resistansi resistor dengan gelang warna:
1. Masukkan angka langsung dari kode warna gelang pertama
2. Masukkan angka langsung dari kode warna gelang kedua
3. Masukkan angka langsung dari kode warna gelang ketiga
4. Masukkan jumlah nol dari kode warna gelang ke-4 atau pangkatkan angka tersebut dengan 10(10^n)

  • RELAY


Pengertian Relay dan Fungsinya – Relay adalah Saklar (Switch) yang dioperasikan secara listrik dan merupakan komponen Electromechanical (Elektromekanikal) yang terdiri dari 2 bagian utama yakni Elektromagnet (Coil) dan Mekanikal (seperangkat Kontak Saklar/Switch). Relay menggunakan Prinsip Elektromagnetik untuk menggerakkan Kontak Saklar sehingga dengan arus listrik yang kecil (low power) dapat menghantarkan listrik yang bertegangan lebih tinggi. Sebagai contoh, dengan Relay yang menggunakan Elektromagnet 5V dan 50 mA mampu menggerakan Armature Relay (yang berfungsi sebagai saklarnya) untuk menghantarkan listrik 220V 2A.

  • buzzer



Pengertian Buzzer adalah sebuah komponen elektronika yang dapat mengubah sinyal listrik menjadi getaran suara. Buzzer ini biasa dipakai pada sistem alarm. Juga bisa digunakan sebagai indikasi suara. Buzzer adalah komponen elektronika yang tergolong tranduser. Sederhananya buzzer mempunyai 2 buah kaki yaitu positive dan negative. Untuk menggunakannya secara sederhana kita bisa memberi tegangan positive dan negative 3 - 12V.

 4.Percobaan[kembali]

1.prosedur percobaan

  • siapkan komponen yang dibutuhkan
  • letakkan sensor mq 5 kemudian hubungkan ke resistor 1 dan ke opamp
  • selanjutnya hubungkan ke resistor 2
  • hubungkan dengan bc547
  • untuk resistor R1 (1K),R2(3K) 
  • setelah semua komponen tersusun dan terhubung,
  • play kan simulasinya jika sensor mq5 berlogika 1 maka buzzer akan berbunyi
  • jika benar maka simulasi bisa dibuat applikasinya.

2.gambar rangkaian

3.prisip kerja


Saat sensor mq5 berlogika satu(terdapat asap) maka hambatan di resistor kecil dan arus masuk ke opamp di opamp maka akan keluar arus dan dilanjutkan ke resitor 2 yang kemudian arusnya akan masuk ke bc547 yang menyebanya teganngan dapat menngerakan relay untuk berpindah sehingga buzzer berbunyi.ketika sensor mq5 berlogika nol (tidak asap) maka resistor membiliki hambatan yang besar dan tidak ada arus yang mengalir ke opamp dan bc547 dan tidak ada tegangan untuk menngerakkan relaynya sehingga buzzer tidak berbunyi.

 5.Video[kembali]



 6.Dwonload[kembali]

video simulasi klik disini
rangkaian proteus klik disini
librari sensor gas mq5 klik disini
gambar rabgkaian klik disini
data sheet klik disini

Entri yang Diunggulkan

  BAHAN PRESENTASI UNTUK MATAKULIAH  ELEKTRONIKA B OLEH: Dini Meilinda 2010951022 Dosen Pengampu: Dr. Ir. Darwison Referensi:           Darw...